Resmi di Tutup, Batam Juara Umum MTQH Kepri 2024

Gubernur Kepri, Ansar Ahmad menekan sirine tanda ditutupnya MTQH ke-X Kepri 2024, Senin (27/5/2024) malam. KBRN, Batam: Gelaran MTQH ke-10 Provinsi Kepri tahun 2024 resmi ditutup oleh gubernur Kepri, Ansar Ahmad pada Senin (27/5/2024) malam. Gelaran MTQH ke-10 ini dilaksanakan di Batam sebagai tuan rumah yang telah digelar dari tanggal 20 Mei kemarin. Pada acara […]

๐Œ๐“๐๐‡ ๐— ๐Š๐ž๐ฉ๐ซ๐ข ๐‘๐ž๐ฌ๐ฆ๐ข ๐ƒ๐ข๐ญ๐ฎ๐ญ๐ฎ๐ฉ, ๐๐š๐ญ๐š๐ฆ ๐’๐ฎ๐ค๐ฌ๐ž๐ฌ ๐Œ๐ž๐ซ๐š๐ข๐ก ๐‰๐ฎ๐š๐ซ๐š ๐”๐ฆ๐ฎ๐ฆ

๐ƒ๐ข๐ฌ๐ค๐จ๐ฆ๐ข๐ง๐Ÿ๐จ ๐๐š๐ญ๐š๐ฆ – Musabaqah Tilawatil Qur’an dan Hadits (MTQH) X Kepri resmi ditutup, Senin (27/5/2024) malam, di Dataran Engku Putri, Batamcentre. Batam sukses mempertahankan juara umum. Pelaksanaan MTQH X Kepri sukses digelar sejak Senin (20/5/2024) lalu. Dari hasil berbagai perlombaan, Kota Batam ditetapkan sebagai juara umum dengan meraih 191 poin. “Alhamdulillah Batam sukses meraih sebagai […]

Batam Sukses Gelar MTQH X Kepri, Hari Terakhir Ajak Peserta Nonton ke Bioskop

RiauKepri.com, BATAM โ€“ Kota Batam menggelar Musabaqoh Tilawatil Qurโ€™an dan Hadits (MTQH) X tingkat Provinsi Kepri. Secara resmi, MTQH X Kepri ditutup Senin (27/5/2024). Menjelang penutupan, pada Minggu (26/5/2024), tuan rumah Batam mengajak para peserta nonton film ke bioskop di Grand Batam Mall. โ€œSebagai tuan rumah, kami mengucapkan Terima kasih kepada semua pihak yang turut […]

Melalui Musda LPTQ Tingkat Provinsi Kepri X Tahun 2024, Dapat Meningkatkan Kualitas Penyelenggaraan dan Hasil MTQ

๐ƒ๐ข๐ฌ๐ค๐จ๐ฆ๐ข๐ง๐Ÿ๐จ ๐๐š๐ญ๐š๐ฆ- Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran (LPTQ) Provinsi Kepri X Tahun 2024, menyelenggarakan Musyawarah Daerah (MUSDA) di Aula Engku Hamidah Lantai IV Kantor Wali Kota Batam, Sabtu (25/05/2024). Sebagai tuan rumah Wali Kota Batam, Muhammad Rudi diwakili Sekretaris Daerah Kota Batam, Jefridin, M.Pd. mengucapkan selamat melaksanakan Musda LPTQ Provinsi Kepri X Tahun 2024 di Kota […]

Ardiwinata Senang MTQH X Kepri Ikut Menyumbang Wisatawan Domistik ke Batam

KORANBATAM.COM – Penyelenggaraan Musabaqah Tilawatil Qur’an dan Hadits (MTQH) X tingkat Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) menjadi pilihan wisata religi di Kota Batam. โ€œAlhamdulillah, event MTQH X Kepri menjadi daya tarik tersendiri untuk wisata religi di Batam. Banyak wisatawan nusantara dan mancagegara berkesempatan menonton penampilan para peserta,โ€ ujar Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Batam, […]

Peserta MTQH X Kepri Tampil Memukau di Babak Final

Sejumlah peserta Musabaqoh Tilawatil Qurโ€™an dan Hadits (MTQH) X tingkat Provinsi Kepri tampil memukau di babak final pada Jumat (24/5/2024). Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah Kota (Kabag Kesra Setdako) Batam, Mahlil, mengungkapkan untuk Jumat (24/5/2024), terdapat lima cabang lomba yang memasuki babak final. โ€œBanyak peserta tampil memukau di babak final. Penampilan peserta juga disiarkan […]

Sukseskan MTQH X Kepri, Diskominfo Batam Siarkan Langsung Penampilan Peserta

๐ƒ๐ข๐ฌ๐ค๐จ๐ฆ๐ข๐ง๐Ÿ๐จ ๐๐š๐ญ๐š๐ฆ – Pemerintah Kota (Pemko) Batam melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kota Batam menyiarkan secara langsung penampilan peserta Musabaqoh Tilawatil Qur’an dan Hadits (MTQH) X Kepri. “Sejumlah cabang perlombaan kami siarkan secara langsung melalui kanal YouTube Diskominfo Kota Batam,” ujar Kepala Diskominfo Batam, Rudi Panjaitan, Rabu (22/5/2024). Untuk hari ini, siaran langsung dilakukan […]

๐Œ๐“๐๐‡ ๐— ๐Š๐ž๐ฉ๐ซ๐ข ๐‘๐ž๐ฌ๐ฆ๐ข ๐ƒ๐ข๐›๐ฎ๐ค๐š, ๐–๐š๐ฅ๐ข ๐Š๐จ๐ญ๐š ๐‘๐ฎ๐๐ข ๐“๐š๐ซ๐ ๐ž๐ญ๐ค๐š๐ง ๐๐š๐ญ๐š๐ฆ ๐‰๐ฎ๐š๐ซ๐š ๐”๐ฆ๐ฎ๐ฆ

๐ƒ๐ข๐ฌ๐ค๐จ๐ฆ๐ข๐ง๐Ÿ๐จ ๐๐š๐ญ๐š๐ฆ – Malam pembukaan Musabaqah Tilawatil Qur’an dan hadits (MTQH) X tingkat Provinsi Kepri di Kota Batam berlangsung khidmat di Dataran Engku Putri, Senin (20/5/2025) malam. Pembukaan MTQH X Kepri di Batam dimulai dengan defile dari tujuh kafilah se-Kepri. Pembukaan MTQH X Kepri dihadiri ribuan masyarakat. Adapun, MTQH X Kepri di Batam diikuti 817 […]

๐Œ๐š๐ฌ๐ฒ๐š๐ซ๐š๐ค๐š๐ญ ๐๐š๐ญ๐š๐ฆ ๐‘๐š๐ฆ๐š๐ข๐ค๐š๐ง ๐Œ๐š๐ฅ๐š๐ฆ ๐๐ž๐ฆ๐›๐ฎ๐ค๐š๐š๐ง ๐Œ๐“๐๐‡ ๐— ๐“๐ข๐ง๐ ๐ค๐š๐ญ ๐๐ซ๐จ๐ฏ๐ข๐ง๐ฌ๐ข ๐Š๐ž๐ฉ๐ซ๐ข ๐“๐š๐ก๐ฎ๐ง ๐Ÿ๐ŸŽ๐Ÿ๐Ÿ’ ๐๐ข ๐„๐ง๐ ๐ค๐ฎ ๐๐ฎ๐ญ๐ซ๐ข

๐ƒ๐ข๐ฌ๐ค๐จ๐ฆ๐ข๐ง๐Ÿ๐จ ๐๐š๐ญ๐š๐ฆ- Masyarakat Kota Batam antusias menyaksikan pembukaan Musabaqoh Tilawatil Qur’an dan Hadist (MTQH) X Tingkat Provinsi Kepri di Dataran Engku Putri, Senin (20/05/2024) malam. Pembukaan MTQH X Tingkat Provinsi Kepri diawali dengan penampilan defille kafillah Kabupaten/Kota se Provinsi Kepri. MTQH X Tingkat Provinsi Kepri akan berlangsung hingga Senin (27/05/2024). Dimulai dari barisan defille kafillah […]

Qari Internasional Eidi Sabhan, Hangatkan Pembukaan MTQH X Kepri

KABAREKONOMI.ID, BATAM โ€“ Senin (20/5/2024) malam, Musabaqah Tilawatil Quran dan Hadis (MTQH) Ke-10, Tingkat Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) Tahun 2024 dibuka secara resmi di Dataran Engku Putri, Batamcenter. Malam pembukaan akan diawali dengan pembacaan ayat suci Alquran oleh Qari Internasional, Eidi Sabhan, dan dimeriahkan penampilan artis penyanyi religi Alma Esbeye. Sekretaris Daerah Kotaย Batamย H Jefridin, yang juga […]